Jelaskan tentang profesi Notaris dan jelaskan juga Pengaruh yang dimiliki Bursa Saham New York?

 on Sunday, September 13, 2015  

Notaris adalah profesi yang bertugas membantu para pelaku pasar  modal dalam menyusun anggaran dasar dan kontrak-kontrak penting.

Apa yang dimaksud  Wall Street?

Wall Street adalah nama populer untuk pusat pasar uang, pasar modal, dan lembaga keuangan di Amerika Serikat. Wall Street mencakup Bursa Saham New York (New York Stock Exchange/NYSE), Bursa Saham Amerika (American Stock Exchange/ASE), Bank Sentral (Federal Reserve Bank), dan bank-bank komersial lain. Akan tetapi,nama Wall Street lebih sering dikaitkan dengan Bursa Saham New York saja.

Pengaruh yang dimiliki Bursa Saham New York terutama disebabkan beberapa hal berikut:

  1. Hampir semua perusahaan yang sahamnya terdaftar dalam Bursa Saham New York adalah perusahaan-perusahaan multinasional raksasa (seperti IBM, Eastman Kodak, dan Procter and Gamble), yang sahamnya diminati dan dibeli para investor dari seluruh penjuru dunia.
  2. Besarnya pengaruh bisnis Amerika kepada bisnis internasional serta perekonomian dunia.
  3. Kecenderungan terjadinya “globalisasi” pasar saham melalui penjualan saham dan obligasi secara internasional.
  4.  Kemajuan teknologi komunikasi dan informasi yang makin mendekatkan jarak dan waktu antara pasar modal di suatu negara dengan pembeli di negara lain.u beberapa perusahaan efek. 

 Apa yang harus dilakukan pemodal agar bisa menjadi nasabah diperusahaan efek?

Agar bisa menjadi nasabah, pemodal harus melakukan pembukaan rekening dengan mengisi dokumen pembukaan rekening yang memuat identitas nasabah secara lengkap, seperti keadaan keuangan dan tujuan investasi serta keteranga tentang investasi yang akan dilakukan.
Jelaskan tentang profesi Notaris dan jelaskan juga Pengaruh yang dimiliki Bursa Saham New York? 4.5 5 k Sunday, September 13, 2015 Notaris adalah profesi yang bertugas membantu para pelaku pasar  modal dalam menyusun anggaran dasar dan kontrak-kontrak penting. Apa yan...


No comments:

Post a Comment

Laman

Label

Powered by Blogger.

Arsip Blog